Ini dia beda Seka Skirt & Zia Skirt
Oleh Galiya Team tgl.
Kamu dapat melihat perbedaan Seka Skirt & Zia Skirt dari segi bahan sehingga akan lebih maksimal dalam penggunaannya.
ROKGALIYA berusaha memenuhi kebutuhan para pelanggannya lewat beragam produk rok panjang yang berbeda-beda, mulai dari beragam bahan atau material, desain maupun fitur pendukungnya. Keberagaman ini tentunya tak lepas dari beragam aktivitas para pelanggan sehingga mengharuskan mereka memakai rok dengan model & fungsi yang berbeda pula.
Salah satunya adalah model rok plisket yang dikeluarkan oleh ROKGALIYA. Yang ingin dibahas kali ini adalah Seka Skirt & Zia Skirt. Kedua rok plisket ini sekilas memang terlihat sama khususnya dari segi desain, yakni sama-sama model A-Line atau kerucut. Namun jika dilihat secara seksama, kedua rok plisket ini mempunyai perbedaan mendasar dari segi bahan. Seka Skirt berbahan kaos semi Katun sedangkan Zia Skirt berbahan kaos Cryzia. Untuk lebih memahami bahan kedua rok tersebut, dapat melihat tabel berikut :
Dari pebedaan bahan di atas, dapat disimpulkan bahwa kedua rok plisket tersebut memunculkan perbedaan baru, yakni dari segi penggunaan. Seka Skirt terlihat layaknya kaos pada umumnya sehingga cocok untuk kegiatan harian, lebih tahan & nyaman selama beraktivitas. Zia Skirt cocok untuk kegiatan semi/formal karena bahannya yang lebih ringan, lebih terlihat anggun & berkelas.
Sudah paham belum? bagaimana perbedaan Seka Skirt & Zia Skirt. Jadi, pakai Seka & Zia di kegiatan yang berbeda ya biar hasilnya lebih maksi!
Bagikan postingan ini
- 2 komentar
- Penanda: ROKGALIYA, Talk about product
Kak @fifih fifih fatmah afifih, mohon maaf barang yg sudah dibeli tidak dapat ditukar. Silahkan order kembali bila ingin ganti warna, kak :-)
cepat sampainya dan sesuai keinginan bahannya baguus apalgi yg Navy ( yg abu2 jg bagusctp sy ingin yg abu2 tua apakah bisa di tukar ?